Catatan Kegiatan Harian

Kegiatan 1
Penutupan KKN Waluya Karsa
03 Juli 2025

Acara resmi penutupan, refleksi kegiatan, dan perpisahan dengan masyarakat Desa Girimekar.

Kegiatan 2
Pengajian Anak-anak
27 Juni 2025

Mendampingi dan ikut serta dalam kegiatan pengajian anak sebagai bentuk pembinaan karakter.

Kegiatan 3
Sanggar Seni Ega Robot
26 Juni 2025

Mendukung pentas seni Sanggar Ega Robot dalam acara Festival Permainan Rakyat Jawa Barat 2025 di tingkat provinsi.

Kegiatan 4
Pengajian Anak-anak
24 Juni 2025

Kegiatan rutin pengajian anak sebagai bentuk pembinaan spiritual.

Kegiatan 5
Sanggar Seni Ega Robot
23 Juni 2025

Mengenal seni lokal di Sanggar Ega Robot.

Kegiatan 6
Game Edukatif
23 Juni 2025

Mengadakan permainan edukatif untuk siswa SD.

Kegiatan 16
Pelepasan & Perpisahan Yayasan Attin Al-Bantani
26 Juni 2025

Berpartisipasi dalam acara perpisahan siswa di bawah naungan Yayasan, dan membantu mengkoordinasikan agar acara berjalan dengan lancar.

Kegiatan 7
Pengajian Anak-anak
20 Juni 2025

Mendampingi dan ikut serta dalam kegiatan pengajian anak sebagai bentuk pembinaan karakter.

Kegiatan 8
Membantu Posyandu
18 Juni 2025

Terlibat dalam pelayanan kesehatan masyarakat di kegiatan posyandu, membantu ibu kader.

Kegiatan 9
Membuat Stand Booth
17 Juni 2025

Membuat stand booth untuk produk.

Kegiatan 10
Haflah Akhirussanah
17 Juni 2025

Berperan sebagai panitia pelaksana acara untuk mengkoordinasi acara tersebut agar berjalan dengan lancar dan membuat stand booth untuk produk.

Kegiatan 16
Dekorasi Acara Haflah Akhirussanah
16 Juni 2025

Membantu persiapan dekorasi untuk acara perpisahan siswa PPTK Islam Fantasi Ceria dan MDTA Nurul Fikri.

Kegiatan 11
Penempatan Photobooth
14 Juni 2025

Memasang penunjuk acara dan photo booth sebagai bagian dari persiapan Nyawang Bulan.

Kegiatan 12
Pemasangan Plang
14 Juni 2025

Memasang penunjuk acara dan photo booth sebagai bagian dari persiapan Nyawang Bulan.

Kegiatan 13
Persiapan Nyawang Bulan
13 Juni 2025

Merancang konsep, dekorasi, dan teknis pelaksanaan acara “Nyawang Bulan” di Kampung Kasepuhan Bunisari.

Kegiatan 14
Persiapan Nyawang Bulan
12 Juni 2025

Merancang konsep, dekorasi, dan teknis pelaksanaan acara “Nyawang Bulan” di Kampung Kasepuhan Bunisari.

Kegiatan 15
Membuat Rekapan PKK
11 Juni 2025

Mengelola data administrasi dan membuat rekap kegiatan PKK.

Kegiatan 16
Membuat Sertifikat PAUD
11 JUni 2025

Membantu pembuatan sertifikat kelulusan sebagai bentuk apresiasi bagi anak-anak PAUD.

Kegiatan 17
Menjemur Kulit Kopi
10 Juni 2025

Melakukan penjemuran kulit kopi sebagai bagian dari pengolahan limbah hasil panen.

Kegiatan 18
Pemisahan Biji Kopi
10 Juni 2025

Belajar proses pascapanen kopi, khususnya dalam tahap pengupasan kulit kopi.

Kegiatan 19
Mengajar PAUD
10 JUni 2025

Kegiatan pengabdian di PAUD, mengajar dan berinteraksi dengan anak-anak usia dini.

Kegiatan 20
Kegiatan Ibu PKK
9 Juni 2025

Mendukung kegiatan rutin PKK, seperti administrasi atau kegiatan sosial masyarakat.

Kegiatan 10
Pemasangan Plang Kampung
9 Juni 2025

Pemasangan papan identitas kampung RW 01 sebagai Kampung Mandiri untuk mendukung pengenalan lingkungan dan memperkuat identitas lokal.

Kegiatan 11
Pembuatan Video Ibu PKK
8 Juni 2025

Mendukung kegiatan rutin PKK, seperti administrasi atau kegiatan sosial masyarakat.

Kegiatan 12
Literary Time Travel
5 Juni 2025

Kegiatan belajar yang bertujuan untuk memperkenalkan Bahasa Inggris kepada siswa melalui pendekatan yang menyenangkan dan kontekstual.

Kegiatan 13
Apoteker Cilik (APCIL)
5 Juni 2025

Memberikan edukasi kesehatan kepada anak-anak tentang profesi apoteker dan cara penggunaan obat sederhana.

Kegiatan 14
Belajar Menanam Pohon Kopi
4 Juni 2025

Pengalaman praktik menanam pohon kopi, mengenal proses budidaya dari awal, hingga turun langsung ke lapangan untuk praktik menanam kopi.

Kegiatan 15
Belajar Memanen kopi
3 Juni 2025

Kegiatan belajar langsung cara memanen kopi yang layak untuk dijadikan bibit sebagai bagian dari pengenalan potensi ekonomi desa.

Kegiatan 16
Pembukaan KKN Waluya Karsa
3 Juni 2025

Seremoni resmi pembukaan kegiatan KKN bersama pihak desa dan masyarakat sebagai penanda dimulainya kegiatan KKN.

Kegiatan 17
Survei Pengelola kopi
2 Juni 2025

Kunjungan ke pengelola kopi lokal guna mempelajari proses produksi dan mencari peluang kolaborasi.

Kegiatan 18
Survei Kampung Kasepuhan
2 Juni 2025

Pemetaan potensi lokal, terutama sektor budaya dan kearifan lokal di Kampung Kasepuhan Bunisari.

Kegiatan 19
Survei Ke Desa Girimekar
26 Mei 2025

Observasi awal untuk mengenal potensi, kebutuhan, dan kondisi masyarakat Desa Girimekar sebagai dasar penyusunan program kerja.